Kamis, 13 September 2012

0 Download Angry IP Scanner

Tool ini adalah satu satu tool yang saya sukai bro, pada posting kali ini, saya akan share tentang tool ini ☻



Apa sih Angry IP Scanner itu maz ibllez ??
Angry IP Scanner merupakan sebuah scanner IP yang kecil dan sangat cepat.
Angry IP Scanner memiliki beberapa pilihan, seperti kemampuan untuk menangani host name, mengecek port yang terbuka, serta memindai komputer yang mati.
Aplikasi ini memiliki banyak fitur, seperti kolom scanning yang dapat dikonfigurasi, pemindaian multi port, berbagai macam format ekspor serta plug-in yang akan memperkaya fungsi program.

Aplikasi scanner ini merupakan rangkaian perangkat lunak yang dirancang untuk Windows dan dapat dijalankan pada berbagai macam sistem operasi Windows, seperti Windows 95, 98, ME, 2000, XP maupun Windows NT.
Aplikasi ini bisa anda dapatkan secara GRATIS disini bro
Aplikasi ini memindai IP pada jaringan dan memungkinkan anda untuk mengetahui nama WINS, nama komputer, alamat MAC dan pengguna terakhir yang masuk (sign-in).
Program ini dapat bekerja dengan sangat cepat karena menggunakan thread yang terpisah untuk masing-masing alamat yang dipindai.
Langkah pertama adalah melakukan ping pada masing-masing alamat IP untuk memeriksa keaktifannya. Kemudian memisahkan host name dan menghubungkan ke port tertentu.

Plus :
mudah digunakan – scan cepat – gratis. Juga mencakup shortcut aplikasi atau shortcut untuk perintah lainnya, seperti ‘ping’, ‘traceroute’, ‘telnet’, dan yang lainnya. Hasilnya dapat ekspor sebagai laporan teks biasa (palin text).

Keren bukan
Anda tertarik ?? Download disini :
http://www.mediafire.com/?ubjk4bq7kj5m13t

Posting Komentar

[ Dofollow Blog ]

Hargai penulis dengan cara memberikan komentar di artikel ini ya sobat.
Dan berkomentarlah dengan kata-kata yang sopan.

Thanks

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

KeluarJangan Lupa Klik Like Dan Follow ya!

Arsip Blog

Popular Posts

Chat Box

 

Link

    free counters
    IP
    SEO Stats powered by MyPagerank.Net

Followers

Network blog